Mencari Ilmu dan Berbagi Kelebihan Kekurangan Gadget

Sabtu, 30 Juli 2011

Test Speed Koneksi Internet

Ada beberapa cara untuk mengecek kecepatan koneksi internet yang kita gunakan. Diantaranya kita bisa menggunakan speednet.
Berikut alamat yang bisa digunakan:


SpeedNet
Speed Test Indosat
Speed Test Telkom

Dari semua itu yang tercepat loadingnya adalah milik speedNet.
Selamat mencoba test speed internet.
Share:

Minggu, 24 Juli 2011

Tips Browsing Cepat

Kecepatan akses internet sangat ditentukan pada bandwidth yang kita punya. Semakin besar bandwidth yang kita punya,maka akan semakin cepat pula aksesnya.
Meski sudah cepat, tak jarang satu atau lebih komputer dalam satu jaringan yang sama merasa lebih lambat dibanding komputer lain.

Penyebabnya bisa spesifikasi komputer, aplikasi yang terinstal di dalamnya dan konfigurasi yang dilakukan di komputer tersebut.

Tips agar browsing lebih cepat adalah sebagai berikut:
  1. Klik Start > Run > ketik regedit.
  2. Buka subkey HKEY_LOCAL_MACHINE\software\microsoft\windows\currentversion\explorer\RemoteComputer\NameSpace\{D6277990-4C6A-8D87-00AA0060F5BF}.
  3. Klik kanan subkey {D6277990-4C6A-8D87-00AA0060F5BF} kemudian klik Delete.
  4. Restart komputer.
Share:

Cara Kirim Pesan Lewat Jaringan

Di Windows kita dapat menggunakan command line send melalui command prompt. Tujuan penggunaan ini biasanya untuk menghemat bandwidth, karena kalau menggunakan messenger akan memakan bandwidth juga dalam berkomunikasi dengan antar anggota.

Caranya:
Format penulisan sebagai berikut.
NET SEND"name | * | \Domain"USERS"message"

Contoh:
Net Send/Domain:sudah makan apa belum?

Kalimat sudah makan apa belum akan terkirim ke seluruh komputer dalam domain home.
Pesan yang diterima oleh pengguna windows 2000 atau windows xp akan ditampilkan dalam bentu pop-up.
Share:

Agar Tak Boros BandWidth

Adalah QoS merupakan kependekan dari Quality of Service. Pada windows, layanan QoS Packet Scheduler untuk memastikan agar jaringan dapat berjalan dengan lancar. Akan tetapi pada prakteknya, paket ini banyak memakan sumber bandwidth hingga mencapai 20 persen.
Walhasil, ada banyak bandwidth terbuang sia-sia oleh QoS Packet Scheduler ini.

Nah langkah-langkah untuk mematikan QoS pada windows adalah sevagai berikut:
  • Login sebagai administrator.
  • Klik Start > Control Panel > Network Connections.
  • Klik kanan pada jenis koneksi yang dipakai, kemudian kli Properties.
  • Setelah keluar jendela yang baru, hilangkan tanda centang pada bagian QoS Packet Scheduler.
  • Selanjutnya klik OK dan tutup jendela networknya.

Untuk WIndows 7.
Control panel\Network and Internet\Network Connections.
Share:

Error Saat Klik Kanan

Apabila mouse pada komputer tidak bisa bekerja atau bahkan terjadi hal yang error, hal ini bisa terjadi karena file rundll32.exe tidak ditemukan oleh sistem. File ini berguna untuk mengeksekusi file DLL windows dan memasukkan library di dalamnya ke memori.

Penyebab hilangnya file ini bisa karena virus, file korup atau bisa jadi tidak sengaja terhapus.
Penyelesainnya adalah coba copy kembali file rundll dari direktori
C:\Windows\ServisPackFiles\i386 ke dalam direktori C:\Windows\system32

Kemudian restart komputer.


Share:

Tombol Huruf Netbook Tidak Bekerja

Tombol yang bekerja di netbook bisa disebabkan ada masalah di kabel fleksibel yang menghubungkan antara keyboard dan motherboardnya. Kabel ini memang sangat tipis dan rawan putus di jalur elektroniknya.

Untuk memastikan, coba dulu bersihkankeyboard dengan vacuum cleaner. Jika masalah belum berhasil juga, terpaksa harus dibawa ke pusat perbaikan netbook.
Share:

Mencegah Unduh Otomatis IDM

Bandwidth internet di rumah bisa cepat penuh kalau memasang Internet Download Manager dan hobi mengunduh file, apalagi kalau IDM tersebut otomatis jalan dalam updatenya. Bisa-bisa komputer menjadi lemot karenanya.
Oleh karena itu, hentikan saja fitur unduh otomatis IDM.

Caranya:
  • Jalankan IDM
  • Klik menu Download > Options.
  • Klik tab File Types > Edit List.
  • Beri tanda centang di depan opsi "Show dialog to add..."
Hal ini berfungsi untuk memasukkan url secara otomatis ke dalam daftar jika kita dua kali menolak download. Apabila url telah masuk ke dalam daftar, IDM tidak akan mengunduh file secara otomatis.

Selamat mencoba.
Share:

Solusi Acces Denied Amazon Untuk Blog

TErkadang suatu blog terkena pop up dari Amazon, karena beberapa hal. Dan kali ini yang sedang terjadi pada beberapa blogku selama 2 hari.
Dalam dua hari tersebut, admin selalu mencari cara apa yang sebenarnya terjadi dengan blog tersebut, hingga sangat membosankan bagi para pengunjung untuk melihat blog yang biasanya ada ternyata ketika dilihat malah yang keluar popup amazon seperti gambar di bawah ini.

Alamat url yang dimaksud adalah link berikut ini:
http://continue_.s3.amazonaws.com/index.html?AWSAccessKeyId=AKIAIKDZBVZT6ABSN6MA&Expires=1311373754&Signature=60QGS34LES2ymcgNXV2WT1Iq2Zg%3D

Kalau link itu masih saja bercokol di dalam blog, pasti semua browser akan merediret, pop up amazons tampil. Pengunjung jadi kebingungan kenapa kok sulit sekali dibuka apalgi dibuka menggunakan browser ponsel.


Setelah aku telusuri ternyata oh ternyata ada widget yang masuk kategori pop up di atas. Widget tersebut adalah feedcat. Ya hanya dengan menghapus widget tersebut, maka akan kembali normal blog kita seperti sedia kala.
Entahlah kenapa feed cat memacang pop up atau memang untuk saat ini ada kebocoran di situs tersebut ya.
Share:

Rabu, 13 Juli 2011

Kenapa Bayi Sering Menangis

Bayi menangis tentu ada sebabnya, bisa jadi karena ditinggal kekasihnya (orang tuanya) dan akan diam bila kekasihnya datang menghampirinya.
Atau bisa juga karena dia haus dan lapar yang kalau diberi makan dan minum dia akan diam.

Bisa juga dia merasa risih dengan kotoran atau najis yang mengenai badannya, atau karena pantat atau kelaminnya terluka karena pengaruh popok yang terkadang orang tua kurang memperhatikannya.
Atau bisa juga bayi menangis karena perutnya kembung.

Sebagai orang tua hendaknya mengerti dan waspada apa yang dirasakan anaknya, karena dia belum mampu menyampaikan keluhannya. Dia hanya bisa menangis bila merasakan sakit atau bila tidak terpenuhi keinginannya.

Insya Allah dengan mencari dan mengatasi penyebabnya, anak akan menjadi tenang dan tidak menangis lagi.
Share:

Minggu, 10 Juli 2011

Browser Untuk Anak-anak

KidZui memberikan anak kebebasan untuk menjelajahi Internet dengan aman.
Browser ini telah diseleksi dan sudah ada jaminan akan keamanannya pada anak, mengenai situs yang boleh dibuka dan tidak boleh dibuka.

Mulai dari games, permainan, situs yang bagus untuk pendidikan serta layanan video juga telah diintegrasikan dalam browser anak ini.
Dengan browser ini orang tua akan merasa aman terhadap kegiatan anak-anak dalam menjelajahi internet.


Link:
Kidzui
Besar file cuma 1.31 MB.
Download, kemudian install dan langsung klik, bisa digunakan.
Share:

Add Page Element Blogger

When we need a design element in blogger, just for example if we want to add a widget in the header or above the initial post, then we need to add the element.

Or it could be said we turn on the elements that have been there a way to change it by editing the html.
Here's how.

Add Page to Header.
Find this code:
<div id='header-wrapper'>
<b:section class='header' id='header' maxwidgets='1' showaddelement='no'>

Replace it with:
<div id='header-wrapper'>
<b:section class='header' id='header' maxwidgets='3' showaddelement='yes'>

Add Page to Main.
Find:
<div id='main-wrapper'>
<b:section class='main' id='main' showaddelement='no'>

Replace with:
<div id='main-wrapper'>
<b:section class='main' id='main' showaddelement='yes'>

Try now see the page elements that have been changed earlier, and here's an example result.

Share:

Cara Menulis Arab di Word

Oke kawan.
Setelah kemarin share tentang cara menulis Al Qur'an di Word, kali ini akan dilanjutkan dengan Cara Menulis Arab di Word. Jadi diharap jangan terkecoh antara menulis huruf Arab di word dan menulis Al Qur'an di word.

Bahan Persiapan:
  • Software Windows.
  • Software MS Office (bila nanti dibutuhkan).

Langsung saja, caranya adalah sebagai berikut:

1. Masuk ke Control Panel > Regional and Languages Options > Languages.
Pada Option Supplemental Language Support, centang form kosong yang ada di bawahnya.
(keduanya yaitu: Instal files for complex and rigt-to-left language ( including Thai) dan Centang juga Kotak Instal files for East Asian Languages).

2. Klik Apply.
3. Setelah diapply, windows biasanya minta dimasukkan software windows, segera masukkan saja dan tunggu proses sampai selesai.
4. Bila sudah kemudian Restart komputer.
5. Masuk lagi ke Control Panel > Regional and Languages Options > Languages.
Pilih tab Language options, klik detail > Setting.
Pilih keyboard Arabic (Saudi Arabia) - Arabic (101).

6. Restart lagi.
7. Buka word.
8. Pastikan bar yang ada di sebelah kanan bawah muncul AR.
Bila masih muncul EN, maka klik ikon tersebut, nanti ada pilihan AR nya.
Kalau ikon Bar tidak muncul berarti instalasi belum berhasil.

9. Selamat mencoba.

Contoh Gambar:
Ini bila mengetik ketika ikon US aktif.

Ini Bila Ikon AR aktif

Ini contoh Tulisan Arab:
Tiap huruf akan tersambung sendiri bila memang bisa disambung (otomatis), seperti kita menulis di buku.

Ini adalah Tabel konversi keyboard dari US ke Arab, maksudnya adalah bila kita ingin mengetik huruf alif, maka kita ketik huruf h.
Karena admin tidak menginstall font arab.

Selesai...
Ada Pertanyaan...
Share:

Pemain Rubik Amatir

Inilah dia pemain rubik amatir.
Waku yang dibutuhkan juga lumayan lama karena ya maklumlah pemula dengan kualitas rubik yang sangat sulit untuk diputar-putar.
Tapi ya Alhamdulillah juga akhirnya bisa menyelesaikan rubik ukuran 3 x 3 ini.

Share:

Sabtu, 09 Juli 2011

Cara Menulis Al Qur'an di Word

Cara menulis Al Qur'an di Microsoft office word, kita harus menginstall plugins nya terlebih dahulu.
Telah aku coba dan berhasil, misal saja surat Al Fatehah.

Caranya:
  • Instal Plugins di Plugins Al Qur'an
  • Pilih Indonesia translation included, kemudian download dan ekstrak filenya.
  • Kemudian instal.
  • Buka word.
  • Di word akan lkeluar menu Al Qur'an, sebelah paling kanan.
Contoh hasil:




Selamat mencoba.
Kalau untuk menulis huruf Arab di Word bisa meluncur ke link di bawah ini:
Cara Menulis Arab di Word
Share:

Minggu, 03 Juli 2011

Cara Memberi Password File rar

Cara memberi password file yang berekstensi rar adalag sebgai berikut:
  • Pilih dan blok file yang akan di kompress
  • Kemudian pilih Add files to Archieve
  • Pilih Advanced
  • Set Password
  • Ok.
  • Selesai.
Perhatikan gambar berikut ini:

Share:

Sabtu, 02 Juli 2011

Jenis Air Konsumsi

Semua orang tahu kalau sebagain besar tubuh manusia terdiri dari cairan.
Terdiri 75 persen air dan 25 persen bahan padat.

Oleh karena itu, manusia setidaknya membutuhkan 8 gelas atau 2 liter air putih perhari.
Dari situ, sangat penting untuk memilih air terbaik untuk dikonsumsi.

Air yang baik untuk dikonsumsi adalah:
- Air mineral.
- Air beroksigen.
- Air embun.
Share:
Scroll To Top