Mencari Ilmu dan Berbagi Kelebihan Kekurangan Gadget

Kamis, 12 Juli 2012

Asus Nexus 7 | Tablet Pertama Android 4.1

Vendor Asus berkesempatan untuk memproduksi tablet android pertama yang menggunakan android 4.1 Jelly Bean.


Spesifikasi utama:
Android 4.1
Bluetooth 3.0
WiFi 802.11 a/b/g/n
Memori internal 16MB
Layar 7" Back-lit IPS display Scratch-resistant Corning glass
Prosesor Quad Core Tegra 3
Share:

Android 4.1 Jelly Bean Fast and Smooth

Inilah dia gambar asli dari Android 4.1 Jelly Bean.
Gambar asli diambil dari Google.
Diklaim android 4.1 ini memiliki kecepatan yang lebih dibandingkan dengan Android 4.0 ICS.


Fitur:
Fast and smooth.
Simple, beautiful and beyond smart.
Widgets work like magic.
Seamlessly take and share photos.
A smarter keyboard.
Accessibility.
Android Beam.
A new look for Search.
Voice Search.

Sumber:
Google
Share:

Rabu, 11 Juli 2012

Harga Ponsel Samsung Baru Per Juli 2012

Berikut ini daftar harga terbaru ponsel merk samsung.
Semuanya samsung baru yang telah beredar di Indonesia.


Samsung C3312 Champ Deluxe Duos Rp. 720.000,-
Samsung C3520 Cytrus Rp. 625.000,-
Samsung E1232 Eddy Rp. 325.000,-
Samsung i509 Galaxy Y CDMA Rp. 1.075.000,-
Samsung i8150 Galaxy W Rp. 2.640.000,-
Samsung i9070 Galaxy S Advance Rp. 3.550.000,-
Samsung i9300 Galaxy SIII Rp. 6.700.000,-
Samsung S5300 Galaxy Pocket Rp. 1.075.000,-
Samsung S5360 Galaxy Y Rp. 1.175.000,-
Samsung S6102 Galaxy Y DUOS Rp. 1.475.000,-
Samsung S6500 Galaxy mini 2 Rp. 1.800.000,-
Samsung S7500 Galaxy Ace Plus Rp. 2.300.000,-
Samsung Galaxy Note Rp. 5.800.000,-
Share:

Jumat, 15 Juni 2012

Menghapus Password yang Tersimpan di Opera Browser

Pada saat kita login di sebuah situs lewat opera browaser, maka akan muncul 3 pertanyaan, yaitu:
• Menyimpan.
• Menolak.
• Meminta browser untuk menanyakan lagi.

Untuk aku yang tidak terlalu penting, maka kita bisa saja menyimpan passwordnya. Ini agar di kemudian hari kita bisa login ke situs yang sama tanpa mengetikkan password.

Lain halnya dengan situs-situs penting seperti perbankan, password tidak perlu disimpan di browser kita.

Lalu bagaimana kalau kita terlanjur menyimpannya?
Jangan khawatir,kita tidak perlu menghapus semua berkas yang ada di browser.
Cukup atur saja dengan menggunakan password manager.



Caranya:
1. Jalankan browser opera.
2. Klik menu Tools > Advanced > Password Manager.
3. Di jendela password manager, carilah nama situs yang mau dihapus passwordnya.

Kalau opera browser pakai bahasa Indonesia:
1. Jalankan browser opera.
2. Klik Menu Peralatan > Preferensi > > Lebih Lanjut > Kemanan
Share:
Scroll To Top