Cara pasang facebook like di postingan
1. Login ke account Blogger
2. emudian masuk ke Design>Edit HTML.
3. Centang kotak Expand Widget Templates.
4. Cari kode ini
<div class='post-header-line-1'/>
5. Letakkan kode di bawah ini tepat dibawah kode <div class='post-header-line-1'/> kalau ingin facebook like muncul di bawah judul postingan.
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<iframe allowTransparency='true' expr:src='"http://www.facebook.com/plugins/like.php?href=" + data:post.url + "&layout=standard&show_faces=false&width=100&action=like&font=arial&colorscheme=light"' frameborder='0' scrolling='no' style='border:none; overflow:hidden; width:450px; height:40px;'/>
</b:if>
6. Cari kode <data:post.body/> dan letakkan kode diatas di bawahnya kalau ingin facebook like muncul di pawah postingan.
7. Letakkan kode di bawah ini bila ingin facebook like muncul di homepage.
<iframe allowTransparency='true' expr:src='"http://www.facebook.com/plugins/like.php?href=" + data:post.url + "&layout=standard&show_faces=false&width=100&action=like&font=arial&colorscheme=light"' frameborder='0' scrolling='no' style='border:none; overflow:hidden; width:450px; height:40px;'/>
8. Simpan Templates.
0 komentar:
Posting Komentar
Sopanlah dalam berkomentar kawan