Dinosaurus berasal dari kata "dino" dan "saurus" yang artinya kadal mengerikan.
Istilah ini pertama kali digunakan oleh imuwan Inggris Sir Richard Owen yang hidup pada tahun 1804-1892 untuk mendeskripsikan beberapa fosil yang sedikitpun tidak mirip dengan makhluk hidup mana pun.
Sampai saat ini ilmuwan telah menemukan sekitar 600 jenis fosil dinosaurus.
Merekapunya nama berbeda-beda dan kebanyakan diberi nama menurut ciri fisiknya.
Ada pula yang diberi nama daerah tempat ditemukan fosilnya pertama kali, atau berdasarkan kebiasaan-kebiasaan yang mereka miliki.
0 komentar:
Posting Komentar
Sopanlah dalam berkomentar kawan